TK Santo Yosep
Berbagi Takjil bersama Tk St. Yosep
Bulan Ramadhan merupakan bulan puasa basi sesama kita yang beragama islam. Pada bulan ini, mereka melakukan puasa selama 1 bulan penuh, yang pada tahun ini dimulai pada tanggal 22 maret 2023. Pada moment yang istimewa ini, TK Santo Yosep Pekalongan bersama Yayasan Santa Maria Pekaongan melakukan kegiatan “Berbagi Takjil” dijalan kepada para penggendara yang lewat dan orang sekitar.
OPEN HOUSE TK Santo Yosep Pekalongan
Pada tanggal 18 Maret 2023, Tk Santo Yosep Pekalongan, mengadakan Open House, yang dimana acara tersebut diawal dengan jalan sehat. Start dari Tk Santo Yosep Pekalongan dan finish di TK lagi. Setelah acara jalan sehat dilanjutkan bagi-bagi doorprize dan lomba-lomba. Lomba-lomba ini tidak hanya untuk kalangan internal juga melibatkan sekolah lain yang berada di Pekalongan. Dan adapun hasil lomba sebagai berikut :